footprints in the sand

Tuesday, 16 June 2015

Tamagoyaki (by Chef Denz)


Tamagoyaki 卵焼き (literally 'grilled egg', also called tamago or dashimaki) is a type of Japanese omelette, which is made by rolling together several layers of cooked egg.[1] 
(from Wikipedia)

The secret is layers. The layers make the omelette different.
Usually I've found it sweet also. Maybe it came from the miring mixture.
How to make a perfect Tamagoyaki.
My friend, Chef Denz, is ready to share her experience.
Let's try it @ home!

Cheers, Didi

How to Make it.




Bahan 
  • 4 Telur
  • ½ sdm Mirin
  • Dashi / Kaldu Ikan secukupnya  (*)
  • Minyak goreng (untuk menggoreng)

Cara Membuat 
  • Kocok telur beserta semua bahan hingga rata
  • Lalu oleskan minyak pada pan 
(Perhatikan gambar) 
  1. Tuang 1/3 bagian telur kedalam pan lalu pecahkan gelembung udaranya (agar lebih mudah saya tusuk menggunakan sumpit)
  2. Gulung telur lalu geser telur yang sudah tergulung kebagian paling pinggir pan
  3. Tuang kembali 1/3 bagian telur kedalam pan, dan angkat sedikit telur pertama yang sudah tergulung agar adonan telur bisa mengisi kebawah telur
  4. Lalu ulang kembali step ke-2
  5. Lalu ulangi kembali setp ke-3 lalu gulung kembali
  6. Angkat tamagoyaki dan potong dengan ketebalan  ±1,5cm
  7. Tamagoyaki siap dihidangkan

Tips 

  • Sebaiknya menggunakan pan yang berbentuk kotak agar lebih mudah dalam pembuatan
  • Pada saat menggoreng disarankan agar menggunakan api kecil agar telur tidak cepat berwarna kecoklatan dan lakukan proses penggulungan dengan cepat.

No comments:

Post a Comment